Saat ini, masalah narkotika menjadi salah satu ancaman serius bagi kehidupan masyarakat Indonesia. Begitu juga di Desa Kersagalih yang terletak di Kecamatan Jatiwaras, Kabupaten Tasikmalaya. Namun, dengan langkah-langkah yang tepat, Desa Kersagalih mampu menjadi contoh desa unggul dalam melakukan pencegahan narkotika. Melalui program Generasi...